Optimasi Kinerja CCTV Dalam Mendeteksi Potensi Gangguan Keamanan Lingkungan Menggunakan Metode Image Comparing

Authors

  • Nurul Khaerani Hamzidah Politeknik Negeri Ujung Pandang
  • Mardawia Mabe Parenreng Politeknik Negeri Ujung Pandang

DOI:

https://doi.org/10.31963/elekterika.v4i1.2172

Abstract

Saat ini, teknologi keamanan yang banyak digunakan khususnya di rumah dan di lingkungan sekitar adalah penggunaan CCTV (Closed Circuit Television). Tetapi, sistem ini masih memiliki kekurangan dalam menjaga keamanan lingkungan, dikarenakan sistem CCTV ini hanya mampu memantau dan merekam segala aktivitas atau kejadian yang telah terjadi. Dampaknya adalah Pengguna atau Pemilik akan Oleh karena itu, pada artikel ini penulis merancang sistem deteksi keamanan yang terintegrasi dengan CCTV dengan memanfaatkan teknologi pengolahan citra berbasis image processing dengan metode image comparing. Prinsip kerja metode ini adalah membandingkan ratio gambar untuk mendeteksi adanya potensi gangguan pada area jangkauan kamera yang telah terpasang. Hasil dari penelitian ini adalah pengujian kemampuan pendeteksi ancaman pada area jangkauan kamera dan pengiriman notifikasi melalui e-mail. Sistem ini dirancang melalui GUI pada program Matlab. Perancangan sistem ini diharapkan dapat mengoptimalkan kinerja sisi CCTV dalam mendeteksi potensi gangguan keamanan sehingga dapat membantu dalam mengurangi tindak kriminalitas yang akhir-akhir ini sering terjadi di lingkungan sekitar kita.    

Author Biographies

Nurul Khaerani Hamzidah, Politeknik Negeri Ujung Pandang

Teknik Elektro

Mardawia Mabe Parenreng, Politeknik Negeri Ujung Pandang

Teknik Elektro

References

Badan Pusat Statistik, “Statistik Kriminalitas 2019â€, No. Katalog 4401002, No. Publikasi 04330.1903, Tanggal Rilis 12-12-2019, Tanggal Akses 17 Februari 2020.

cnnindonesia.com, “Angka Kriminalitas Naik, Polri Fokus Empat Kasus Kejahatan†Jumat 17-05-2019; 06:42 WIB, Tanggal Akses 17 Februari 2020.

Nelly Hairani Daulay, “Implementasi Perancangan IP Camera Untuk Pengawasan

Keamanan Pada CV. Petrokimia Meggunakan Web Server di Gudang Distributor Pupuk Lubukkupangâ€, JUSIKOM-Desember 2016.

Alberth, “Rancang Bangun Aplikasi Dough Resting Detection Menggunakan Metode Bitmap Image Comparison dan Algoritma Naïve Bayesâ€, Skripsi, Tangerang: Universitas Multimedia Nusantara 2017.

Ermawati, “Closed Circuit Television, Daftar Pustakaâ€, Digilib. UIN sby.ac.id.

Haryadi Amran Darwito. Akuwan Saleh. Indria Dwi Ma’rifah, “Implementasi Deteksi Gerak Berbasis Image Processing untuk Monitoring Rumahâ€, Prosiding Seminar Nasional Teknologi Elektro Terapan, Vol. 03, ISSN: 2581-0049.

Bernd Girod, “Digital Image Processingâ€, Department of Electrical Engineering, Stanford University 2013.

Gholamreza Anbarjafari, “Introduction to Image Processingâ€, https:// isisu.ut.ee/ imageprocessing/book/1.

Ravi Katukam. Sindhoora P, “Image Comparison Methods & Tools: A Reviewâ€, 1st Nasional Conference on, Emerging Trends In Information Trchnology (ETIT), 28th-29th December 2015 pg 35-42.

Suhepy, syahrir.†Deteksi Wajah Menggunakan Metode Haar Cascade Classifier Berbasis Webcam Pada Matlabâ€., Jurnal Teknologi Elekterika.,Vol.15, No.1.e-ISSN: 2656-0143. 2018

Downloads

Published

2020-05-31

Issue

Section

Cover