Penerapan Akuntabilitas dan Tranparansi Daring pada Penjual E-Commerce dan Media Sosial Menggunakan Metode Netnografi

Main Article Content

Firda Rahmawati
Kurnia Ekasari
Kartika Dewi Sri Susilowati

Abstract

Tujuan dari penulisan ini yaitu mengobservasi bagaimana akuntabilitas dan transparansi online pada seller e-commercedan media sosial. Kejujuran dan tanggung jawab merupakan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi niat beli kustomer untuk online shopping. Penelitian ini menggunakan e-commerce dan media sosial seperti Shopee dan Twitter, yang dimana ulasan digunakan untuk melihat peringkat popularitas toko. 

Article Details

Section
Articles